Mencari Polinomial Bila diketahui Akar - Akarnya dalam MATLAB

Dengan memberikan akar-akar suatu polinomial maka dimungkinkan untuk menemukan polinomialnya.


Hal tersebut dikerjakan dengan menggunakan fungsi poly :

Contoh1 :
Bila diketahui akar - akarnya suatu persamaan kuadrat adalah kembar yaitu -4.
Dengan MATLAB :
>>r =

    -4
    -4

>> pp=poly (r)

pp =

     1     8    16

ini berarti bentuk polinomialnya adalah : x2+8x+16=0

Contoh2 :
Bila diketahui akar - akarnya suatu persamaan polinomial adalah 2, -3, dan 4.
Dengan MATLAB :
>> a=[2;-3;4]

a =

     2
    -3
     4

>> b=poly (a)

b =

     1    -3   -10    24
 ini berarti bentuk polinomialnya adalah : x3-3x2-10x+24=0

0 Response to "Mencari Polinomial Bila diketahui Akar - Akarnya dalam MATLAB"

Posting Komentar